Arsip Kegiatan Pengembangan SDM dan Sosialisasi Mutu

Peningkatan Kapasitas Auditor dan Unit Kerja

Laman ini berisi dokumentasi kegiatan yang bertujuan meningkatkan kompetensi (kapasitas) sumber daya manusia (SDM) di lingkungan STIT Al-Azami, terutama dalam pemahaman dan pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI).

Kegiatan Pelatihan Terbaru